Minggu, 11 Januari 2009
Hammas Bersalah, Israel Penjahat Perang, Kasihan Rakyat Palestina
Oleh: Mc Anam

Selama berabad-abad, Jerusalem telah menjadi simbol perdamaian dan merupakan tempat hidup berdampingan antara umat Yahudi, Kristen, dan Islam. Namun belakangan ini, kota Jerusalem selalu lekat dengan konflik dan perpecahan. Simbol perdamaian yang masih tampak hingga kini adalah masih terpeliharanya tempat-tempat suci dari masing-masing agama samawi. Konflik yang terjadi di Jerusalem ini cukup rumit karena mengandung unsur politik dan terkait dengan perebutan wilayah, meskipun sebagian orang berpendapat ini sebagai konflik agama.

Baik, konflik apapun itu, dalam faktanya telah terjadi ratusan korban orang-orang yg terbedosa (rakyat palestina) tewas begitu saja, ribuan orang palestina yang terluka dan hilang. Dan ini tidak laen adalah karena ulah Hammas dan Israel. Hammas layak untuk dipersalahkan karena tidak henti-hentinya menembakkan roket ke arah Israel; Hal ini tdk layak dilakukan oleh Hammas karena gencatan senjata selama ini telah disetujui dan disepakati bersama. Dan israel adalah penjahat kejam yg telah menyebabkan tewasnya orang2 yg tak tahu apa2. Boleh saja Israel berdalih utk membela diri, namun apakah pembelaan diri tsb harus diekspresikan dng pembunuhan massal terhadap masyarakat sipil yg tak berdosa. Sudah seharusnya mahkamah internasional menjatuhkan hukuman yg berat. Namun seperti kita saksikan, Dewan internasional sendiri sekarang layaknya macan ompong yg tak bisa berbuat apa2. PBB masih sangat lekat dng dominasi Amerika.

Bagaimanapun juga, hal ini tdk bisa dibiarkan berlanjut-lanjut begitu saja, dan ini adalah masalah yg sangat sangat mendesak, tak perlu menunggu korban berjatuhan lebih banyak lagi. Semua pihak di dunia harus merasa memiliki tanggung jawab atas tragedi kemanusiaan ini, semua harus berperan sesuai dng kapasitasnya masing-masing. Semoga ketegangan negri Jerusalem ini segera mereda dan kembali seperti dahulu kala dimana negri ini pernah menjadi simbol perdamain di dunia.

Label: ,

posted by Wisma Kalingga Community @ 05.20  
0 Comments:

Posting Komentar

<< Home
 
 
Tentang R-25

Pemilik: Simax-Jiyah
Home: Jl Ambarukmo; Rt.11/04; CT Depok Sleman Yogyakarta 55281
Mau tahu R25 klik di sini
Jo Kelalen sing Kiye
Bagi temen2 R25 yg ingin mempublikasikan tulisan/gambar silahkan diposting sendiri, minta email dan paswordnya sama McAnam (admin 1) atau sama Fatin (Admin2). Silahkan posting dan berkomentar, jangan takut salah, santai aja kan ada admin :-)
Kategori
Postingan Sebelumnya
Arsip
Woro-woro
Cah R-25 kudu pangerten siji marang liyane. Nek ono sing lagi butuhake bantuan yo dibantu. Siji maneh, Cah R25 kudu ngikuti peraturan sing wis ditetepke lewat rembugan bareng. Nek durung duwe bojo yo ojo gowo wadon nang kamar; nek ra entuk go pemanas (dispengser dll) yo ojo nganggo, latihan hemat listrik ngono lo dab
Friendster&Penghuni R-25
Situs Blog Cah R-25
Buku Tamu



ShoutMix chat widget
Jumlah Pengunjung


Wisma Kalingga United

↑ Grab this Headline Animator

© Wisma Kalingga United